Minggu, 18 September 2016

Hari Pramuka ke 55

Salam Pramuka!


Hari ini 18 september 2016, kami baru selesai mengikuti Lomba Tingkat III sekaligus memperingati HUT Pramuka. Masih ingatkah, saat kita dulu berlatih ?

Dulu dan kini, nampak ada perubahan dalam berpramuka, terlepas dari segala kealpaan kita selaku anggota dewasa, tiada salah kita ingat kembali PDMPK Gerakan Pramuka, sebagai berikut:

1. prinsip kesukarelaan
2. prinsip kode kehormatan, dalam bentuk janji dan moral.
3. sistem beregu
4. sistem satuan terpisah untuk anggota putra dan putri
5. sistem tanda kecakapan
6. kegiatan yang menarik yang mengandung pendidikan
7. penyesuaian dengan perkembangan rohani dan jasmani
8. keprasahajaan hidup
9. swadaya


Untuk dihayati sesama anggota, masihkah kita ....... menegaskan prinsip ke-1, ke-2, dst. ?
Keluhuran dan ketulusan Gerakan ini, semoga dapat dihayati, menjadi generasi penerus bangsa membutuhkan segenap pengabdian, bagi anggota pramuka, menanamkan sikap dari latihan ke latihan, yo kita berlatih lagi....
Pramuka masih ada .... walau di era globalisasi ini PDMPK seperti tak utuh lagi, yo kita utuhkan kembali, berniatlah...

Anakku yang pak cik dan bu cik cintai, adik-adik yang kakak sayangi, kakak-kakak saudaraku, terharu lihat keinginan peserta kemah berikut ini. nampak ingin tetap berpramuka: